Hallo! Selamat Datang di Marketplace produk digital, Freelancer terbaik di indonesia (68832 Members, 786 Products, 5386 Topic, 13072 Comments)

Bagaimana update select-option value dengan AJAX?

Dibuat
Login Terakhir 23 Hari lalu,
Telah Dilihat 676 Kali
Yakobus sutejo Mengatakan : Sultan Account
  1. Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh...
  2. Selamat siang teman-teman.
  3.  
  4. Saya ada kesulitan ketika update data pada select-option yang di-load dengan AJAX.
  5. Proses insert, update, dan Delete berhasil dengan baik. Namun pada saat load data untuk update, data yang sudah pernah diinsert dan dipanggil tidak tidak ditampilkan di form update khusunya pada kolom yang menggunakan select-option.
  6.  
  7. Terlampir berikut adalah contohnya.
  8. Mohon pencerahan teman-temuan semua. Terima kasih.
Ada 1 File Kiriman :
1. wilayah1.zip (2 MB)
Maaf, Untuk Memberikan Komentar Anda Harus Login !!!

Online